top of page
Niken & Hijaakers 72.jpg

Niken & Hijaakers

Grup musik indie yang dibentuk oleh Niken Baskoro dan kawan-kawannya ini tidak lepas dari petualangan yang dialami Niken sebagai nDaru.

Grup musik ini terdiri dari personil-personilnya antara lain Niken Baskoro pada vokal dan gitar utama, Ayip pada vokal dan gitar ritme, Joni Radio pada gitar bass, Ryana Raharjo pada keyboards dan Rio Gendut pada drum. 

bottom of page